Inovasi Pelayanan
1.409xUntuk meningkatkan pelayanan pada masyarakat Kelurahan Cokrodiningratan telah dibuat sistem pelayanan prima yang terpadu meliputi :
- Standar Operasional Prosedur yang jelas
- Adanya Layanan Pengaduan melalui kotak Pengaduan, Whatsapp Centre 0895601210111 dan Aplikasi JSS (Jogja Smart Service)
- Perpustakaan Kelurahan
- Pelayanan selesai di Meja Pelayanan
- Ruang Ramah Anak dan Laktasi
- SIM Pelayanan
- Percepatan Akta Kematian ( 3 in 1) Pramu Nawolo Loyo